Umum

Satpol PP Gelar Sosialisasi Penyusunan Laporan Keuangan Bagi Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) berserta para operatornya

Satpol PP Gelar Sosialisasi Penyusunan Laporan Keuangan Bagi Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) berserta para operatornya Tangerang - Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang melalui Sub Bagian Keuangan melaksanakan sosialisasi penyusunan laporan keuangan terhadap seluruh PPTK dan Operator di Resort Prima ...

PENEGAKAN PERKADA

Satpol PP Gelar Sidang Tindak Pidana Ringan pada 50 Pelanggar Perda

TANGERANG - Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang melaksanakan proses Sidang Tindak Pidana Ringan (TIPIRING) terhadap 50 pelanggar Peraturan Daerah di Ruang Rapat Praja Wibawa II, Kantor Satpol PP Kabupaten Tangerang, Kamis (11/05/2023). Pelaksanaan sidang Tipiring ini dilakukan oleh Kejaksaan Negeri ...

Pengamanan

Satpol PP Kabupaten Tangerang Kerahkan 50 Personil Dalam Pengamanan Ibadah Paskah 2023

TANGERANG - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Tangerang menerjunkan 50 personelnya bersama unsur TNI/Polri untuk melakukan pengamanan dalam ibadah Hari Raya Paskah 2023 di enam titik gereja wilayahnya, Minggu (10/04/2023). Kegiatan tersebut dilakukan dalam rangka memberikan kemanan dan kenyamanan ...