PERJANJIAN KINERJA
Perjanjian Kinerja DPMPTSP
- Posted By
DPMPTSP
|
- 09-Aug-22
|
- 10:08am
|
- 565 views
Perjanjian Kinerja merupakan bentuk komitmen dan kesepakatan untuk melaksanakan pelayanan publik disertai indikator kinerja, dengan prinsip dan tujuan untuk meningkatkan integritas, transparansi, akuntabilitas aparatur. Beberapa tujuan PK ini antara lain, menciptakan tolak ukur kinerja sebagai dasar evaluasi aparatur dan penilaian pencapaian keberhasilan tujuan dan sasaran organisasi.
LINK PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2022 :
https://drive.google.com/file/d/13cnqVvgY-sq9bCOaHJTMYB2xmmcyI4ej/view?usp=sharing