INFORMASI UMUM
APEL PAGI DI KECAMATAN PASAR KEMIS
- Posted By
Pasar Kemis
|
- 10-May-22
|
- 337 views
Pada hari Senin tanggal 09 Mei 2022, Camat Pasar Kemis memimpin langsung apel perdana setelah Cuti Lebaran 1443 H Tahun 2022.
Apel yang dilaksanakan di Halaman GSG Kecamatan Pasar Kemis, apel tersebut dihadiri oleh Sekretaris Kecamatan, para Lurah, Kepala Desa, Ka.UPT Puskesmas, Kasi, Kasubag dan Para staff Kelurahan, Desa serta Kecamatan.
"ASN harus Tingkatkan Kedisiplinan Serta Mengembangkan Kolaborasi, Kuminikasi, Kerjasama supaya kita dapat melayani masyarakat yang ada di Kecamatan Pasar Kemis dengan maksimal" ujar Camat H.Karsan